USK dan AFI Sepakat Wujudkan Pelestarian Hutan dan Lingkungan Berkelanjutan
USK dan AFI Sepakat Wujudkan Pelestarian Hutan dan Lingkungan Berkelanjutan Universitas Syiah Kuala dan Asia Forest Institute (AFI) sepakat untuk bersama-sama mewujudkan pelestarian hutan dan lingkungan secara berkelanjutan. Komitmen ini ditandai dengan penandatanganan MoU oleh Rektor USK Prof. Dr. Ir. Marwan dengan Direktur Eksekutif AFI Dr. Ho Sang Kang di Ruang Mini Rektor USK….