Jalin Kerjasama, MyEdu Group Malaysia Kunjungi USK

Jalin Kerjasama, MyEdu Group Malaysia Kunjungi USK Bagikan Wakil Rektor (WR IV) Bidang Perencanaan, Kerjasama dan Hubungan Masyarakat Universitas Syiah Kuala (USK), Dr. Ir. Taufiq S, M.Eng, IPU, menerima kunjungan delegasi dari MyEdu Group Sdn Bhd, Malaysia. Pertemuan tersebut berlangsung di ruang wakil rektor, Gedung Biro USK, Kamis, 16 Maret 2023. Delegasi tersebut dipimpin oleh…