USK Terima Kunjungan Dubes Filipina

USK Terima Kunjungan Dubes Filipina Bagikan Universitas Syiah Kuala menerima kunjungan Duta Besar Filipina untuk Indonesia, Ms.  Gina A.  Jamoralin Ph.D, pada tanggal 15 Agustus 2023. Kedatangannya bersama delegasi Filipina disambut secara langsung oleh Wakil Rektor Bidang Akademik Universitas Syiah Kuala Prof. Dr. Ir. Agussabti, M.Si., IPU. beserta jajarannya. Pertemuan berlangsung di ruang rektor Gedung biro USK. Dalam sambutannya,…

PT. POS Indonesia Buka Peluang Kerja Bagi Mahasiswa dan Alumni USK

PT. POS Indonesia Buka Peluang Kerja Bagi Mahasiswa dan Alumni USK Bagikan Mahasiswa dan alumni Universitas Syiah Kuala (USK) mendapatkan kesempatan mengikuti program magang, serta terbuka peluang untuk bekerja pada PT. POS Indonesia. Hal ini terkemuka dalam sosialisasi PT. POS Indonesia di Gedung Flamboyan, kampus setempat, Senin, 14 Agustus 2023. Direktur Direktorat Prestasi dan Kewirausahaan…

Kelola Sampah, Dishub Aceh Gandeng Bank Sampah USK

Kelola Sampah, Dishub Aceh Gandeng Bank Sampah USK Bagikan Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Aceh menggandeng Bank Sampah Universitas Syiah Kuala (USK) untuk edukasi sampah di prasarana perhubungan. Karena itu, Dishub – Bank Sampah USK melakukan penandatanganan perjanjian kerja sama di Ruang Multimoda dinas tersebut, Senin, 7 Agustus 2023. Perjanjian Kerja Sama ini ditandatangani oleh Kepala…

Kemendag RI Pilih USK untuk Sosialisasi Perdagangan Elektronik

Kemendag RI Pilih USK untuk Sosialisasi Perdagangan Elektronik Bagikan Tim Biro Hubungan Kemasyarakatan Kementerian Perdagangan Republik Indonesia (Kemendag RI) mengunjungi Universitas Syiah Kuala (USK). Kedatangan tim ini, disambut Wakil Rektor Bidang Perencanaan dan Kerja Sama, Prof. Dr. Ir. Taufiq S, M.Eng, IPU. Ketua Tim Hubungan Antar Lembaga Non Pemerintah Kemendag, Virzha Arigiatha mengatakan, kedatangan mereka…

USK – Gasnet Follow up Kerja Sama

USK – Gasnet Follow up Kerja Sama Bagikan Universitas Syiah Kuala (USK) melakukan follow-up atas kerjasama dengan Gasnet, sebuah perusahaan penyedia jasa internet. Hal ini ditandai dengan pertemuan kembali kedua belah pihak di ruang kerja Rektor, Selasa, 8 Agustus 2023. Rektor USK, Prof. Dr. Ir. Marwan menerima kehadiran Dirut Gasnet, Rikhi Narang bersama tim. Pertemuan…

Kejati dan USK Siap Kolaborasi Tingkatkan Kompetensi Jaksa

Kejati dan USK Siap Kolaborasi Tingkatkan Kompetensi Jaksa Bagikan Kejaksaan Tinggi Aceh dan Universitas Syiah Kuala siap untuk berkolaborasi dalam mendukung peningkatan kompetensi jaksa yang akan bertugas di Aceh. Komitmen ini disampaikan saat kunjungan kerja Kajati Aceh Bambang Bachtiar, SH, MH ke kampus ini. (Banda Aceh, 8 Agustus 2023). Dalam kunjungan tersebut, Kajati Aceh hadir…

USK Terima Mobil dan Sepeda dari BTN Syariah

USK Terima Mobil dan Sepeda dari BTN Syariah Bagikan Universitas Syiah Kuala (USK) menerima dua unit mobil All Toyota Innova Zenix 2.0 tipe G dan beberapa unit sepeda dari Bank Tabungan Negara (BTN). Serah terima dilakukan Branch Manager BTN kantor cabang Syariah Banda Aceh, Ahmad siddik yang diterima oleh Rektor USK, Prof. Dr. Ir. Marwan…

Minimalisir Pengangguran Terdidik, USK – PT Pos Genjot Wirausaha

Minimalisir Pengangguran Terdidik, USK – PT Pos Genjot Wirausaha Bagikan Rektor Universitas Syiah Kuala (USK), Prof. Dr. Ir Marwan menerima kunjungan PT. POS Indonesia (persero). Dalam hal ini diwakili oleh Executive General Manager Kantor Cabang Utama Banda Aceh, Nur Zamaludin. Pertemuan ini berlangsung di ruang kerja Rektor, Jumat, 4 Agustus 2023. Pertemuan tersebut membahas kolaborasi…

Dekan FKH USK Bahas Peluang  Kerja sama dengan Konsul Jenderal Jepang

Dekan FKH USK Bahas Peluang Kerja sama dengan Konsul Jenderal Jepang Bagikan Dekan Fakultas Kedokteran Hewan  (FKH) Universitas Syiah Kuala drh. Teuku Reza Ferasyi, M.Sc., Ph.D melakukan kunjungan kerja ke Kantor Konsulat Jendral Negara Jepang di Medan pada 31 Juli 2023. Pada pertemuan tersebut, Dekan FKH hadir bersama Wakil Dekan Bidang Akademik USK Prof. Dr. drh. Muslim Akmal,…

Tingkatkan Kerjasama, Rektor USK dan Kapolda Aceh Bertemu

Tingkatkan Kerjasama, Rektor USK dan Kapolda Aceh Bertemu Bagikan Rektor Universitas Syiah Kuala (USK), Prof. Dr. Ir. Marwan bersama para wakil rektor dan jajarannya, melaksanakan kunjungan ke Polda Aceh. Kedatangan Rektor, disambut Kapolda Aceh, Irjen Pol. Drs. Ahmad Haydar, S.H., M.M di ruang kerjanya, Selasa, 1 Agustus 2023. Pertemuan orang nomor satu dari kampus berjuluk…