BDK Aceh Teken MoU Penguatan Bahasa Inggris dengan USK

BDK Aceh Teken MoU Penguatan Bahasa Inggris dengan USK Balai Pendidikan dan Pelatihan Keagamaan (BDK) Provinsi Aceh resmi menjalin kerja sama dengan Universitas Syiah Kuala (USK) Banda Aceh dalam bidang penguatan kemampuan Bahasa Inggris. Kerja sama ini dikuatkan melalui penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) yang berlangsung di Kantor BDK Aceh. (Banda Aceh, 28 April 2025). Kesepakatan ini…

USK dan Guangdong Ocean University Kolaborasi Wujudkan Internasionalisasi Pendidikan Tinggi

USK dan Guangdong Ocean University Kolaborasi Wujudkan Internasionalisasi Pendidikan Tinggi Universitas Syiah Kuala (USK) kembali memperkuat jejaring internasionalnya dengan berkolaborasi melalui  kerja sama strategis  bersama Guangdong Ocean University (GOU), China. Hal ini ditandai dengan penandatanganan MoU oleh Rektor USK, Prof. Dr. Ir. Marwan, dengan General Secretary of GOU  Prof. Dr. Yang Zhou  di Balai Senat USK. (Banda Aceh,…