USK Teken MoU dengan PBPH PT. Tusam Hutani Lestari

USK Teken MoU dengan PBPH PT. Tusam Hutani Lestari Universitas Syiah Kuala (USK) dan PBPH PT. Tusam Hutani Lestari resmi menjalin kerja sama dalam bidang pemberdayaan masyarakat, pengembangan agroindustri dan peternakan, serta konservasi satwa liar dilindungi Gajah Sumatera (Elephas maximus). Kesepakatan ini ditandai dengan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) yang berlangsung di Kantor PBPH PT. Tusam…

USK dan AKN Siap Kolaborasi Tingkatkan Mutu Pendidikan di Aceh Barat

USK dan AKN Siap Kolaborasi Tingkatkan Mutu Pendidikan di Aceh Barat Universitas Syiah Kuala dan Akademi Komunitas Negeri (AKN) Aceh Barat sepakat untuk saling berkolaborasi dalam upaya meningkatkan mutu pendidikan di Aceh Barat. Komitmen ini ditandai dengan penandatanganan MoU oleh Rektor USK Prof. Dr. Ir. Marwan dengan Direktur AKN Aceh Barat Zulfan Khairil Simbolon, S.T., M.Eng…

USK dengan PT. Al Wihdah Jaya Sentosa Sepakat Tingkatkan Layanan Kesehatan

USK dengan PT. Al Wihdah Jaya Sentosa Sepakat Tingkatkan Layanan Kesehatan Universitas Syiah Kuala (USK) dan PT. Al Wihdah Jaya Sentosa sepakat untuk berkolaborasi untuk penguatan layanan kesehatan khususnya bidang keperawatan. Komitmen ini ditandai dengan penandatanganan MoU oleh Rektor USK Prof. Dr. Ir. Marwan dan Direktur Utama PT. Al Wihdah Jaya Sentosa Puji Astuti di  Ruang…

FKP USK Jajaki Kerja Sama dengan Shanghai Ocean University dan Guangdong Ocean University

FKP USK Jajaki Kerja Sama dengan Shanghai Ocean University dan Guangdong Ocean University Fakultas Kelautan dan Perikanan (FKP) Universitas Syiah Kuala (USK) terus menunjukkan komitmennya dalam memperluas jejaring internasional melalui penjajakan kerja sama akademik dan riset dengan dua perguruan tinggi terkemuka di Tiongkok: Shanghai Ocean University (SHOU) dan Guangdong Ocean University (GDOU). Shanghai, Tiongkok (Juli 2025) Kunjungan…